Senin, 23 November 2015

ProjectKita - Antara Idealisme dan Selera Pasar


ProjectKita hanyalah sebuah wadah penyaluran hobi dan bakat kami dalam bermusik... tidak ada target dan ekspektasi yang terlalu jauh untuk kami... kami hanya ingin karya kami didengar oleh masyarakat dan penikmat musik tanah air dan garut pada khususnya... 5 kepala dengan 5 latar belakang yang berbeda bersinergi dalam suatu nada yang kami sebut Melancholic Romantic Rock... dengan tetap mengkedepankan selera pasar yang bersatu dengan idealisme para personelnya... semoga musik ProjectKita bisa diterima di industri musik tanah air... maju terus musik indonesia...

Kamis, 11 April 2013

The Abigail Project Sebagai Media Ekspresi 3 Pegawai Negeri Sipil


Abigail adalah seorang perempuan yang terdapat dalam Alkitab Perjanjian Lama
terkait dengan kisah Raja Daud. Diceritakan bahwa memang Abigail cantik
dan bijaksana, sehingga Daud mengambilnya sebagai istri.
terlepas dari itu The Abigail Project hanya sebagai Media bereksperasi bagi tiga
pegawai Negeri Sipil dalam menyalurkan semua aspirasinya dalam bidang musik.
adalah Yudha (Vocal+Guitar), Rizky (Guitar), Egga (Bass) dan seorang additional Drumer.
Dan Ini Hanya Sebagai Luapan Emosi Kami, semua cerita, semua keluh kesah,
semua suka, duka, kebahagiaan, kekecewaan dan tentu saja tentang cinta.





Link Download The Abigail Project _ KAu Akan BAik Saja ----> http://www.4shared.com/mp3/tmLPzLuI/The_Abigail_Project_-_Abigail_.html


Video Klip Abigail - Kau Akan Baik Saja http://www.youtube.com/watch?v=9Wq2yO9zOf8
http://www.youtube.com/watch?v=9Wq2yO9zOf8

Kamis, 09 Juni 2011

Imajinasi Sang Insinyur Bagian 2.


“lakukan yang terbaik hari ini karena Kemarin adalah sejarah, besok masih misteri”

Satu tahun dua bulan Soroako menjadi tempat bernaung gw bertahan hidup. Entah sampai kapan gw harus hidup melintasi pulau dari kota kelahiran gw. Dan akhirnya... JAKARTA... kota yang menjadi impian idealisme gw dulu saat gw mahasiswa. Dimana yang ada dalam benak gw adalah sosok pria berdasi, pria kantoran yang akan menjadi peran gw selanjutnya. Kota yang menurut gw saat itu adalah kota fantastik dimana semua kehidupan bersumber disana. 



Awalnya gw diperuntukan

Selasa, 07 Juni 2011

Imajinasi Sang Insinyur bagian 1


Soroako 20 Februari 2008..... dan akhirnya gw harus mandiri... gw harus menggantungkan nasib gw sama diri gw sendiri. Gw seorang insyinyur, danini sudah cukup sebagai modal gw untuk bisa bertahan hidup... tapi soroako??? Dimanakah itu??? Entahlah yang pasti dimana pun gw berada dw harus bisa menunjukan jati diri gw,,..
Yang pasti hari ini gw tau orang tua gw bangga sekaligus bersedih... bangga karena orang tua gw sudah merasa gw dah dewasa, gw dah bisa menentukan pilihan hidup sendiri... dan bersedih karena gw harus rela menyebrangi lautan demi mencari pencapaian jati diri siapa gw sebenarnya....
Dan bandara Sukarno hatta menjadi awal keberangkatan gw ke negeri entah berantah itu...  bingung, sedih, senang dan semua bercampur menjadi satu. Gw ga tau kemana gw akan pergi?? Dimana itu?? Masih abu abu, walaupun gw tahu tujuanku adalah SOROAKO.... terlintas gw masih meraba raba apa yang akan gw lakukan setelah gw sampai disana...  namun tak disangka dan tak dinyana, ada ibu ibu muda yang dengan relanya membimbing gw selama dalam perjalanan menuju kota tujuan gw. 


Dan sebagai insyinyur teknik elektro

Sabtu, 04 Juni 2011

cover boy wanna be....

Hasil Pemotretan semalem.... Cover boy wanna be,... hahahahaha

Kamis, 02 Juni 2011

TITIKNOL - Eksistensi sebagai pemain seni

bicara tentang hidup gw ke belakang, pasti ga lepas sama yang namanya TITIKNOL.... ya ini adalah nama sebuah band ketika gw hidup sebagai perantau di Yogyakarta... memang bukan pertama kali gw bikin band dan aktif sebagai musisi... kehidupan bermusik gw dimulai ketika masih SMA yang mana dulu yang namanya ngeband hanya untuk menyalurkan hobi semata...
tahun 2005 ketika gw masih duduk di bangku kuliah adalah saat pertama kali titiknol terbentuk... sebenernya ga ada niatan gw untuk kembali ngeband di bangku kuliah.... niat awal gw dulu hanya belajar dan belajar... namun suatu ketika gw sama heri (bassist titiknol) sepakat buat mengisi waktu luang ketika kita menimba ilmu... saat itu kita hanya mencari partner in crime hanya dari link temen2 sepergaulan kita.... dan akhirnya setelah beberapa kali jamming terbentuklah line up titiknol yang pertama... Adri (guitar), Tosan (guitar), Heri (bass), Ihsan (drum) dan gw sendiri sebagai front line upnya alias sebagai penyanyi... sebenarnya suara gw jauh dari kata bagus... tapi saat itu ga ada lagi yang punya nyali sebagai penyanyi juga dikarenakan permainan alat musik gw yang minim... maka dengan sangat terpaksa gw berani tampil sebagai biduan.... hehehehe.....
event pertama titiknol saat itu adalah eventnya SMA muhammadiyah 3.. sayangnya dokumentasi saat itu entah gw taruh mana. yang pasti mungkin itu adalah event pertama dan terburuk yang pernah kita alami... maklum band baru lahir tapi sudah di daulat untuk jadi band tamu... whatever... bagi gw itu adalah proses, dan proses harus dijalani....

(inilah performance pertama titiknol, entah apa maksud dari kostumnya, yang pasti sebelum adanya kuburanband,  titiknol lebih dulu mengenakan kostum ini heheehehe)



dan seperti layaknya band band papan atas

Cianjur Pagi Ini

alhamdulillah.... kembali menghirup pagi di cianjur...tak ada yang berubah di kota kelahiran gw ini... yang pasti suasana rumah adalah suasana yang paling nyaman dan paling gw rindukan...

memasuki liburan panjang (yang cuma 4 hari ini) banyak hal yang pengen gw share.... walaupun sebenernya gw masih kikuk bagaimana menulis yang baik dan benar dalam blog ini... maklum amatir hehehehe....

dan setelah melalui proses berpikir dan bermusyawarah yang singkat antara hati dan pikiran gw,  akhirnya sepakat untuk bercerita tentang beberapa peran gw di kehidupan sebelumnya.... entah itu perjalanan karir gw sampai kisah percintaan gw...


"I LOVE WHAT I DO AND I DO WHAT I LOVE"